Begitu Izin Mobil Listrik Dikeluarkan, Bus Non Emisi Langsung Meluncur

Senin, 24 Juni 2019 | 11:00 WIB
Begitu Izin Mobil Listrik Dikeluarkan, Bus Non Emisi Langsung Meluncur
Penandatanganan nota kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) PT TransJakarta dengan dua perusahaan penyedia bus listrik, PT Mobil Anak Bangsa (MAB) serta PT Bakrie & Brothers Tbk (BNBR) [Suara.com/Stephanus Aranditio].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai catatan, bus bertenaga listrik yang diujicoba TransJakarta saat ini adalah produksi PT Bakrie & Brothers Tbk (BNBR) dari BYD, China, serta PT Mobil Anak Bangsa (MAB) dengan pengerjaan di pabrik karoseri New Armada, Magelang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI