Begini Kesan Pertama Cicipi Gokart Listrik Segway Ninebot

Sabtu, 11 Mei 2019 | 16:00 WIB
Begini Kesan Pertama Cicipi Gokart Listrik Segway Ninebot
Segway Ninebot, mulai otoped listrik sampai gokart listrik pun tersedia [Suara.com/Manuel Jeghesta Nainggolan].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Untuk kecepatan, gokart listrik racikan Segway Ninebot rupanya bisa diatur melalui aplikasi. Terdapat tiga mode berkendara, yaitu mode New Rider yang sanggup melaju hingga 8 km per jam, mode Normal sampai 18 km, dan ini yang ditunggu-tunggu, mode Sport dengan kecepatan 25 km per jam.

Secara keseluruham gokart listrik cukup membantu untuk mobilitas sehari-hari. Terlebih model ini bisa dibongkar pasang sesuai kebutuhan.

Untuk memiliki Segway Ninebot Gokart, konsumen harus membeli Segway Mini Pro sebagai penggerak dan juga Gokart Kit. Masing-masing dihargai Rp 10.926 untuk Mini Pro, serta Rp 11.745 untuk Gokart Kit.

Baca Juga: Hore, Pemesanan Avanza Tembus 30 Ribu Unit Sejak Diluncurkan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI