Sedih, Pendapatan Tukang Ojek Menurun akibat Hujan

Senin, 26 November 2018 | 05:00 WIB
Sedih, Pendapatan Tukang Ojek Menurun akibat Hujan
Ilustrasi bermotor saat musim hujan [Shutterstock].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sejatinya, langkah melakukan modifikasi atas tunggangan seperti memaksimalkan tebeng atau plastik pelindung ban belakang (yang biasanya dicopot) bisa digalakkan kembali, agar pakaian penumpang tak terciprat genangan air.

Begitu pula menyiapkan jas hujan untuk digunakan bagi penumpang layaknya jasa ojek online atau ojol.

Akan tetapi, kemungkinan besar untuk diantar dalam kondisi berbasah-basah karena curahan hujan yang mungkin membuat para penumpang enggan menggunakan jasa ojek.

Baca Juga: Arti Penting Gelar Syed Modi 2018 Menurut Rian Ardianto

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI