Suzuki SX4 S-Cross Baru Bertampang Mewah, Grille Mirip BMW

Jum'at, 10 November 2017 | 14:10 WIB
Suzuki SX4 S-Cross Baru Bertampang Mewah, Grille Mirip BMW
Tampilan Suzuki SX4 S-Cross Facellift. [Suara.com/Insan Akbar Krisnamusi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terakhir, Suzuki memberikan warna satin plating pada bagian audio garnish, AC louver, door garnish, serta center console garnish.

SX4 S-cross facelift masih memiliki fitur-fitur terdahulu seperti paddle shift di transmisi otomatis, Auto Rain Sensing Wiper, Cruise Control, dan mesin 1.5 l VVT DOHC bertenaga 109ps di 6.000 rpm.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI