Lima Cairan Mobil yang Harus Selalu Anda Perhatikan

Liberty Jemadu Suara.Com
Minggu, 03 Mei 2015 | 06:58 WIB
Lima Cairan Mobil yang Harus Selalu Anda Perhatikan
Ilustrasi radiator mobil kepanasan (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Air radiator (coolant)
Air radiator berfungsi untuk menjaga mesin mobil tetap dingin. Jika air radiator berkurang, mobil Anda akan kepanasan. Cara memeriksanya dengan membuka tutup radiator saat mobil Anda masih dalam kondisi dingin - jangan pernah memeriksanya saat mobil sedang dalam kondisi panas. Jika volumenya berkurang, tambahkan air radiator sampai batas maksimal, lalu tutup kembali radiator.  Pastikan Anda selalu menggunakan jenis air radiator yang sama untuk mobil Anda.

Seberapa sering Anda harus memeriksa air radiator? Setidaknya dua kali setahun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI