Livin' Investasi: Solusi Investasi All-in-One Bank Mandiri untuk Masa Depan Finansial Lebih Cerdas

Jum'at, 21 Maret 2025 | 12:50 WIB
Livin' Investasi: Solusi Investasi All-in-One Bank Mandiri untuk Masa Depan Finansial Lebih Cerdas
Ilustrasi Livin' Investasi. (Dok: Bank Mandiri)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

·       Untuk investor dengan tingkat risiko moderat, Obligasi Pemerintah (SBN) menawarkan return yang stabil dan dapat diandalkan, dengan berbagai opsi yang selalu diperbarui oleh Bank Mandiri.

·       Sedangkan bagi mereka yang ingin return lebih tinggi, fitur Stock Trading di Livin’ Investasi memungkinkan transaksi saham dengan penarikan dana 24/7 langsung dari aplikasi.

Dengan ekosistem investasi yang terintegrasi, nasabah memiliki fleksibilitas untuk membangun strategi investasi sesuai dengan kebutuhan dan tujuan finansial mereka.

Bank Mandiri Berkomitmen Mendorong Inklusi Keuangan Melalui Inovasi Digital

Sebagai bagian dari transformasi digital, Bank Mandiri terus mengembangkan Livin’ Investasi agar semakin lengkap, aman, dan mudah digunakan oleh berbagai kalangan. Dengan pertumbuhan jumlah investor yang terus meningkat, solusi ini diharapkan dapat membantu masyarakat dalam mengoptimalkan investasi dan mengelola keuangan dengan lebih baik. ***

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI