Siap-Siap Mudik, Polri Sediakan Ambulans Udara Canggih di Tol Cipali dan Cikampek, Ini Alasannya

Bangun Santoso Suara.Com
Selasa, 18 Maret 2025 | 15:35 WIB
Siap-Siap Mudik, Polri Sediakan Ambulans Udara Canggih di Tol Cipali dan Cikampek, Ini Alasannya
Kepala Baharkam Polri Komjen Pol Fadil Imran dalam Rapat Dengar Pendapat Komisi III DPR RI di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (18/3/2025). (ANTARA/HO-DPR RI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tahun ini memang kita perbanyak fitur-fiturnya. Jadi Kementerian Kesehatan itu baru bergabung, beberapa titik lokasi CCTV juga diperbanyak, info mudik gratis juga diperbanyak," kata Meutya.

"Kemudian dari Kemenhub juga terus memperbarui data, bekerja sama dengan opsel dengan data-data yang lebih akurat lagi," ia menambahkan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI