Jadwal Keberangkatan Mudik Gratis Pertamina 2025 dan Ketentuan Barang Bawaan

Rifan Aditya Suara.Com
Senin, 17 Maret 2025 | 13:38 WIB
Jadwal Keberangkatan Mudik Gratis Pertamina 2025 dan Ketentuan Barang Bawaan
Ilustrasi jadwal keberangkatan Mudik Pertamina 2025 (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setidaknya ada 23 tujuan yang tersedia untuk program mudik gratis Pertamina. Adapun rinciannya sebagai berikut:

  • Jawa Barat

Untuk Jawa Barat, ada beberapa kota tujuan yang disediakan oleh program mudik gratis pertamina yaitu Cirebon, Tasikmalaya, dan Garut. Kota-kota ini jadi tujuan utama untuk pemudik dari wilayah Jabodetabek maupun sekitarnya.

  • Jawa Tengah dan Yogyakarta

Untuk tujuan Jawa Tengah dan Yogyakarta yaitu Semarang, Kendal, Purwokerto, Banyumas, Kebumen, Purworejo, Wonosobo, Tegal, Pemalang, Pekalongan, Brebes, Cilacap, Yogyakarta, Solo, dan Wonogiri.

  • Jawa Timur

Untuk tujuan Jawa Timur, ada beberapa kota yang juga ada dalam program mudik gratis bersama Pertamina 2025. Adapun kota-kota tersebut yaitu Surabaya, Malang, Madiun, Ngawi, dan Banyuwangi.

Program mudik gratis bersama Pertamina 2025 ini bisa jadi solusi bagi para pemudik yang ingin melakukan perjalanan pulang ke kampung halaman tanpa perlu khawatir akan biaya dan kenyamanannya.

Demikian ulasan mengenai jadwal keberangkatan mudik gratis Pertamina 2025 lengkap dengan link, syarat dan ketentuan pendaftaran serta rute dan tujuan. Semoga artikel ini bermanfaat!

Kontributor : Ulil Azmi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI