Bareng Seskab Teddy Cek Langsung Kesiapan Stasiun Gambir untuk Lebaran 2025, Menhub Ingin Mudik Aman

Dwi Bowo Raharjo Suara.Com
Senin, 17 Maret 2025 | 11:39 WIB
Bareng Seskab Teddy Cek Langsung Kesiapan Stasiun Gambir untuk Lebaran 2025, Menhub Ingin Mudik Aman
Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi (kanan) dan Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya (tengah) mengecek kesiapan sarana dan prasarana Stasiun Gambir, Jakarta Pusat, Minggu (16/3/2025). (Foto dok. Humas Kemenhub)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, teknologi ini juga mampu mempercepat proses naik kereta menjadi hanya 4-5 detik per penumpang, jauh lebih efisien dibandingkan dengan sistem manual yang memerlukan sekitar 90 detik.

"Layanan yang tidak lagi menggunakan kertas untuk tiket boarding ini, telah berhasil mempercepat proses boarding menjadi sekitar 4-5 detik, jauh lebih cepat dibandingkan dengan manual boarding.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI