BMKG Sebut Jakarta dan Kota-kota Ini Bakal Diguyur Hujan, Waspada Petir!

Dwi Bowo Raharjo Suara.Com
Senin, 17 Maret 2025 | 09:17 WIB
BMKG Sebut Jakarta dan Kota-kota Ini Bakal Diguyur Hujan, Waspada Petir!
Ilustrasi hujan deras di Jakarta. (ANTARA FOTO/Wahyu Putro A)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BMKG juga mendeteksi adanya peningkatan kecepatan angin lebih dari 25 knot di laut China Selatan, barat Sumatera, selatan Banten, Laut Flores, Samudera Hindia selatan Sumatera – Jawa yang dapat memicu gelombang laut tinggi dan diharapkan bisa diwaspadai masyarakat termasuk pelaku pelayaran kapal.

Selain itu, BMKG mengimbau untuk mewaspadai banjir rob di pesisir Sumatera Utara, Kepulauan Riau, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI