Janji Allah Bagi Umat Muslim yang Menghidupkan Malam Lailatul Qadar

Hairul Alwan Suara.Com
Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:53 WIB
Janji Allah Bagi Umat Muslim yang Menghidupkan Malam Lailatul Qadar
Ilustrasi Malam Lailatul Qadar (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Umat muslim di Indonesia telah melewati dua pekan pertama bulan Ramadhan 2025/1446 Hijriyah. Menjelang 10 hari terakhir Ramadhan banyak yang mulai mempersiapkan diri untuk bertemu dengan Malam Lailatul Qadar.

Seperti diketahui, malam Lailatul Qadar merupakan malam yang lebih baik dari seribu bulan. Umat muslim meyakini malam Lailatul Qadar jatuh pada malam-malam ganjil di 10 hari terakhir Ramadhan.

Berbagai keutamaan bisa dipetik oleh umat muslim jika mendapatkan malam Lailatul Qadar. Janji Allah bagi umatnya yang bertemu dengan malam itu pun sangat jelas.

Bagi umat muslim yang saat ini tengah melaksanakan ibadah suci puasa Ramadan pastinya tengah menunggu kapan waktu datangnya Malam Lailatul Qadar.

Malam Lailatul Qadar merupakan malam yang penuh kemuliaan dan keberkahan dalam bulan Ramadan. Malam ini disebut dalam Al-Qur'an sebagai malam yang lebih baik dari seribu bulan.

Tata Cara Sholat Tasbih Malam Lailatul Qadar (Freepik)
Ilustrasi Malam Lailatul Qadar (Freepik)

Keistimewaan malam ini membuat umat Islam di seluruh dunia berusaha untuk mendapatkannya dengan memperbanyak ibadah, doa, dan amal kebajikan.

Janji Allah bagi yang menghidupkan malam Lailatul Qadar

Mulai dari diberikan pahala yang berlipat ganda hingga keberkahan dan rezeki melimpah. Dalam artikel ini akan dibahas soal janji Allah bagi umat muslim yang menghidupkan malam Lailatul Qadar:

Ampunan dosa

Baca Juga: Safari Ramadhan ke Ponpes Pasuruan, Bahlil Sebut Peran Ulama Penting untuk Persatuan Indonesia

Malam Lailatul Qadar menawarkan banyak dampak positif bagi para umat muslim yang menyambutnya. Malam yang dianggap lebih baik dari seribu bulan itu menawarkan ampunan dosa.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI