Novel Baswedan Ungkap Percakapan Rahasia dengan Hasto Soal Pelemahan KPK

Selasa, 11 Maret 2025 | 10:26 WIB
Novel Baswedan Ungkap Percakapan Rahasia dengan Hasto Soal Pelemahan KPK
Tangkap Layar Youtube Bambang Widjojanto
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Serangan ini diduga terkait dengan pekerjaannya sebagai penyidik KPK. Kasus ini mendapat perhatian luas dari publik dan menimbulkan kontroversi terkait penanganan dan pengungkapan pelakunya.

Keluar dari KPK

Setelah tidak lagi bertugas di KPK, Novel Baswedan tetap aktif dalam upaya pemberantasan korupsi dengan bergabung dengan Satgasus Pencegahan Korupsi Polri.

Dalam perannya ia juga sering memberikan pandangan dan kritiknya terhadap perkembangan pemberantasan korupsi di Indonesia termasuk soal perkembangan KPK, termasuk dalam hal seleksi pimpinan KPK.

Ia kerap menekankan pentingnya independensi dan integritas KPK dalam menjalankan tugasnya.

Kontributor : Kanita

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI