Siapkan kotak P3K, segitiga pengaman, pemadam api ringan, senter, dan power bank.
Kesehatan Pemudik
1. Persiapan fisik
- Istirahat 7-8 jam sebelum perjalanan
- Hindari begadang 24 jam sebelum mudik
- Lakukan medical check-up jika memiliki riwayat penyakit.
2. Manajemen istirahat
- Berhenti setiap 2-3 jam untuk mobil
- Istirahat 15 menit setiap 4 jam mengemudi.
- Peregangan otot selama istirahat.