Emil Dardak: Media Lokal Punya Peran Penting dalam Transisi dan Swasembada Energi

Baehaqi Almutoif Suara.Com
Selasa, 04 Februari 2025 | 18:07 WIB
Emil Dardak: Media Lokal Punya Peran Penting dalam Transisi dan Swasembada Energi
Emil Dardak saat membuka acara Local MediaCommunity di Surabaya, Selasa (4/2/2025). [Ist]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dia pun mencontohkan siswa SMK harus siap dengan kendaraan listrik, jangan sampai penggunanya meningkat, tetapi sumber daya manusianya belum siap.

Melihat peta posisi Indonesia di isu global mengenai transisi dan swasembada energi tersebut, media lokal harusnya bisa memiliki peran yang bagus.

"Bagaimana peran media lokal, kita mau mainkan apa, wait and see saja atau kita justru mau membawa sebuah misi sharing informasi untuk membangun public interest. Kalau teman-teman punya keyakinan bahwa kita tidak boleh pragmatis menyikapi hal ini ya teman-teman punya peran untuk agenda green energi," tandasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI