“Dia selalu bicara bahwa IKN Nusantara adalah masa depan Indonesia. Sebuah ibu kota baru, IKN akan menjadi objek kekaguman dunia. Namun Ketika kewarasan pikirannya muncul, dia sadar ternyata IKN yang dibangun di tengah hutan, di tengah kontur tanah yang berbukit-bukit memang mustahil dapat diselesaikan sesuai Impian liar Mulyono,” urainya.
“Sehingga dia sendiri akhirnya gusar, bahwa IKN bakal jadi kota hantu,” tambahnya.
Kontributor : Kanita