Temukan Anak Stunting saat Bagikan Makan Bergizi Gratis di Ciracas Jaktim, Begini Kata Wamen BKKBN

Jum'at, 10 Januari 2025 | 12:55 WIB
Temukan Anak Stunting saat Bagikan Makan Bergizi Gratis di Ciracas Jaktim, Begini Kata Wamen BKKBN
Wakil Menteri Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), Isyana Bagoes Oka turut membagikan secara langsung ke masyarakat di dua posyandu kelurahan Ciracas, Jakarta Timur. 
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Khusus balita, MBG dibuat dengan takaran jumlah kalori sebanyak 540 kalori. MBG tersebut dibuat oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Ciracas.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI