"Saya bertanya tentang spiral kekerasan, bagaimana cara memutusnya. Jawabannya: melalui doa dan bukan mencari pembalasan," ujar salah seorang pengunjung.
"Ia mampu meneguhkan saya dalam cara saya melakukan berbagai hal dan ia mampu membantu saya dengan pertanyaan-pertanyaan yang saya miliki seperti bagaimana saya dapat membantu orang lain untuk lebih memahami-Nya dan menjadi lebih dekat dengan-Nya," sahut lainnya.