Mau Bentuk Dirjen Pesantren, Menag: Pesantren Harus Jadi Tuan Rumah di Negeri Sendiri

Chandra Iswinarno Suara.Com
Jum'at, 15 November 2024 | 10:58 WIB
Mau Bentuk Dirjen Pesantren, Menag: Pesantren Harus Jadi Tuan Rumah di Negeri Sendiri
Menteri Agama Nasaruddin Umar diapit Pimpinan Pondok Pesantren lslam Miftachussunnah ll KH Miftachul Akhyar dan Ketum PBNU KH Yahya Cholil Staquf. [Kemenag]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menag Nasaruddin juga memuji sistem asrama atau pemondokan di pesantren yang memberikan pengawasan penuh selama 24 jam, sehingga efektif dalam membentuk karakter santri.

"Ini adalah salah satu keunggulan pesantren. Sistem ini bahkan diadopsi oleh beberapa sekolah di Inggris dan Australia," tuturnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI