Kepala Suku Besar Moni Tolak Keras Provokasi Perang Suku

Chandra Iswinarno Suara.Com
Jum'at, 04 Oktober 2024 | 23:50 WIB
Kepala Suku Besar Moni Tolak Keras Provokasi Perang Suku
Ilustrasi. [Tangkapan layar video]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pernyataan yang mengajak perang suku dari pihak-pihak tertentu sangat keliru. Kami, suku Moni dari Intan Jaya, tidak pernah mengajak orang untuk berperang," tegasnya.

Kedua tokoh ini berharap agar masyarakat Kabupaten Intan Jaya dapat menyambut Pemilu Gubernur dan Bupati dengan cara yang damai dan bermartabat. Musa Kobogau menekankan pentingnya menjaga suasana yang kondusif dan menghindari konflik yang dapat merusak demokrasi.

"Kami ingin pemilihan ini berjalan dengan adil dan jujur, tanpa adanya kerusuhan yang merusak," katanya.

Kontributor : Elias Douw

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI