Kekerasan lintas batas itu menyusul serangkaian ledakan mematikan dari pager dan walkie-talkie di seluruh Lebanon, yang oleh Hizbullah disalahkan pada Israel. Ledakan minggu lalu menewaskan sedikitnya 39 orang dan melukai hampir 3.000 orang.
"Hizbullah Jadikan Kalian Tameng!" Netanyahu Peringatkan Warga Lebanon Usai Serangan Tewaskan Ratusan Orang
Aprilo Ade Wismoyo Suara.Com
Selasa, 24 September 2024 | 09:45 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Manggung di Coachella, Green Day Serukan Dukungan untuk Palestina
15 April 2025 | 13:50 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI