Tidak hanya itu, dalam beberapa postingan lainnya, akun ini sempat menuliskan pesan rasis dan tidak pantas.
Dugaan sementara mengenai pemilik akun Kaskus Fufufafa adalah Gibran Rakabuming.
Pasalnya, dalam salah satu postingannya, akun ini terlihat mengaku jika dirinya adalah anak pertama presiden Jokowi.