Lanjut Tes Wawancara, Ini 20 Nama Calon Dewas KPK yang Lolos Profile Assesment

Rabu, 11 September 2024 | 16:41 WIB
Lanjut Tes Wawancara, Ini 20 Nama Calon Dewas KPK yang Lolos Profile Assesment
Ketua Pansel KPK, Muhammad Yusuf Ateh memyampaikan keterangan mengenai hasil administrasi seleksi Capim dan Dewas KPK, Rabu (24/7/2024). [Suara.com/Novian]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Tim Panitia Seleksi (Pansel) Calon Pimpinan (Capim) dan Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengumumkan 20 nama calon Dewas KPK yang lolos tahap profile assessment.

Selanjutnya, 20 nama yang sudah dinyatakan lolos ini akan melanjutkan ke tahapan berikutnya, yaitu wawancara dan tes kesehatan.

"Peserta yang dinyatakan lulus, wajib mengikuti seleksi tahap berikutnya yaitu Wawancara dan Tes Kesehatan, yang akan diselenggarakan pada tanggal 17 sampai dengan 20 September 2024," kata Ketua Tim Pansel Muhammad Yusuf Ateh, Rabu (11/9/2024).

Tim Panitia Seleksi (Pansel) Capim Dewas KPK. (Suara.com/Novian)
Tim Panitia Seleksi (Pansel) Capim Dewas KPK. (Suara.com/Novian)

Adapun 20 daftar nama calon Dewas KPK yang dinyatakan lolos tahap profile assessment ialah:

Baca Juga: Blak-blakan Tuding Jokowi Pecinta PKI, Ucapan Amien Rais Ditepis Mahfud MD, Apa Katanya?

  1. Achmed Sukendro
  2. Benny Jozua Mamoto
  3. Boby Hamzar Rafinus
  4. Chisca Mirawati 
  5. Elly Fariani
  6. Gatot Darmasto
  7. Gusrizal
  8. Hamdi Hassyabaini
  9. Hamidah Abdurrachman
  10. Heru Kreshna Reza
  11. Iskandar MZ
  12. Kaspudin Nor
  13. Liberti Sitinjak 
  14. Maria Margareta Rini purwandi
  15. Mirwazi
  16. Padma Dewi Liman 
  17. Panutan Sakti Sulendrakusuma
  18. Sri Hadiati Wara Kustriani
  19. Sumpeno 
  20. Wisnu Baroto

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI