Surya Paloh Ke Kader NasDem: Kita Bukan Orang Munafik Di Tengah Hiruk Pikuk Demokrasi

Selasa, 27 Agustus 2024 | 16:04 WIB
Surya Paloh Ke Kader NasDem: Kita Bukan Orang Munafik Di Tengah Hiruk Pikuk Demokrasi
Surya Paloh saat berpidato di pembukaan Kongres Ketiga Partai NasDem di JCC, Senayan, Jakarta. (Suara.com/Novian)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Paloh langsung ditugaskan untuk menyusun kepengurusan Dewan Pimpinan Pusat Partai NasDem.

"Menugaskan kepada Surya Paloh sebagai Ketua Umum Partai NasDem peri 2024-2029 untuk menyusun kepengurusan Dewan Pimpinan Pusat Partai NasDem periode 2024-2029," kata Manila.

Keputudan penetapan Paloh sebagai Ketua Umum Partai NasDem ditandatangan Ketua Majelis Tinggi Partai NasDem Jan Darmadi, IGK Manila selaku Sekretaris Majelis Tinggi serta Anggota Majelis Tinggi, di antaranya Lestari Moertijat, Prananda Paloh, Karli Boenjamin.

Keputusan penetapan Paloh tersebut mulai berlaku dan mengikat sejak ditetapkan. Adapun Paloh sebagai calon tunggal mendapat dukungan dari 38 DPW Partai NasDem.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI