Mengenal Macam-Macam Sandi Pramuka: Dari Sandi Sederhana Hingga yang Kompleks!

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Senin, 12 Agustus 2024 | 19:38 WIB
Mengenal Macam-Macam Sandi Pramuka: Dari Sandi Sederhana Hingga yang Kompleks!
Ilustrasi Kegiatan Pramuka - Macam-Macam Sandi Pramuka (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

8. Sandi Gambar

Sandi Gambar merupakan sandi yang menggunakan gambar atau simbol untuk mewakili huruf-huruf tertentu. Gambar-gambar tersebut pada umumnya akan disusun dalam urutan tertentu untuk membentuk sebuah pesan. Contohnya, gambar mata bisa mewakili huruf "I".

9. Sandi Kotak

Sandi kotak memanfaatkan garis yang membentuk kotak untuk merepresentasikan sebuah huruf. Contohnya, huruf A direpresentasikan oleh kotak yang penuh.

10. Sandi Napoleon

Sandi Napoleon adalah teknik merangkai huruf-huruf dengan beberapa baris yang terbalik. Contohnya, pesan "SELAMATKAN JIWA KAMI" dalam sandi Napoleon menjadi "TLS KASOIEJ AWIJ MIAW".

11. Sandi Abjad Internasional

Sandi abjad internasional biasa menggunakan penyebutan abjad internasional untuk meminimalisir kesalahpahaman dalam teknik berkomunikasi. Contohnya, pesan "PRAMUKA" dalam abjad internasional bisa menjadi "Papa Romeo Alfa Mike Union Kilo Alfa".

12. Sandi AN dan Sandi Balik

Baca Juga: Teks Amanat Pembina Upacara Hari Pramuka 2024 Siap Pakai

Sandi AN bisa menngunakan hukum kebalikan dalam penyampaian sebuah pesan. Contohnya yaitu, pesan "JANGAN KE MANA-MANA" dalam sandi AN bisa menjadi "WNATNA XR ZNAN ZNAN". Sementara Sandi Balik, atau disebut juga sandi AZ, yaitu sebaliknya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI