Taufiqurrahman menjelaskan soal mundurnya Airlangga Hartarto sebagai ketua umum yang tahu beliau sendiri.
Tapi yang paling penting itu bahwa untuk penentuan ketua umum baru itu sesuai dengan AD/ART memungkinkan untuk masuk.
"Paling penting bagi kita di Golkar ini, bahwa besok untuk penentuan ketum baru adalah ketum yang menurut AD/ART memungkinkan masuk. AD/ART dan peraturan organisasi," tandasnya.
Kontributor : Ari Welianto