Cara Pasang Bendera Merah Putih yang Benar! Jangan Asal Pakai Tiang Pendek untuk 17 Agustus 2024

Rifan Aditya Suara.Com
Kamis, 01 Agustus 2024 | 20:57 WIB
Cara Pasang Bendera Merah Putih yang Benar! Jangan Asal Pakai Tiang Pendek untuk 17 Agustus 2024
Ilustrasi cara pasang bendera merah putih yang benar (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Cara Pasang Bendera Merah Putih yang Benar

Selain aturan pasang bendera Merah Putih juga penting untuk diketahui supaya bendera tidak jatuh ke tanah. Sesuai dengan Pasal 13, pemasangan Bendera Merah Putih haru memperhatikan hal-hal berikut ini:

1. Bendera Negara harus dikibarkan dan/atau dipasang pada tiang yang besar dan tingginya seimbang dengan ukuran Bendera.

2. Bendera Negara yang dipasang pada tali, harus diikatkan pada sisi dalam kibaran Bendera.

3. Bendera Negara yang dipasang pada dinding, harus dipasang membujur rata.

Bagaimana, sekarang sudah tidak bingung lagi bagaimana cara pasang Bendera Merah Putih yang benar, bukan?

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI