Tidak Murah, Berapa Biaya Metode Sedot Lemak yang Banyak Dilakukan Artis?

Selasa, 30 Juli 2024 | 15:01 WIB
Tidak Murah, Berapa Biaya Metode Sedot Lemak yang Banyak Dilakukan Artis?
Awkarin sedot lemak alias liposuction. (Dok. Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

1. Pendarahan

Risiko ini bisa terjadi selama atau setelah operasi sedot lemak. Oleh sebab itu harus dilakukan penanganan tepat guna mencegah pendarahan makin serius.

2. Risiko Anestesi

Pada metode sedot lemak biasanya dilakukan anestesi, Namun bukan tanpa risiko karena pemberian anestesi dapat menyebabkan risiko komplikasi, seperti reaksi alergi atau masalah pernapasan.

3. Penumpukan Cairan

Risiko lain adalah adanya penumpukan cairan dalam tubuh yang menjadi risiko pasca operasi sedot lemak. Jika terjadi akumulasi cairan setelah sedot lemak, segera lakukan konsultasi dengan dokter atau ahli bedah plastik yang melakukan prosedur tersebut.

4. Infeksi

Infeksi streptokokus (strep) atau stafilokokus (staph), dapat terjadi pasca operasi. Inilah pentingnya menjaga kebersihan dan memberikan antibiotic.

5. Emboli lemak Atau Terganggunya Aliran Darah

Baca Juga: Luna Maya Singgung Alasan Kebanyakan Artis Pilih Oplas, Ternyata Insecure Gara-Gara Komentar Netizen

Potongan kecil lemak yang terlepas dapat menyebabkan emboli lemak, yang dapat menghalangi aliran darah dan menyebabkan komplikasi serius. Pemahaman dan pencegahan terhadap risiko ini sangat penting.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI