Ini Daftar Nama Calon Kepala Daerah yang Didukung PSI di Pilkada 2024

Kamis, 25 Juli 2024 | 19:04 WIB
Ini Daftar Nama Calon Kepala Daerah yang Didukung PSI di Pilkada 2024
Ketum PSI Kaesang Pangarep menyerahkan rekomendasi dukungan kepada Lalu Muhammad Iqbal untuk Pilgub NTB. Penyerahan rekomendasi dilakukan di Kantor DPP PSI, Kamis (25/7/2024). [Suara.com/Fakhri]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Kalimantan Timur
Calon Gubernur Rudy Mas'ud
Calon Wakil Gubernur Seno Aji

3. Jambi
Calon Gubernur Romi Haryanto
Calon Wakil Gubernur Saniatul Lativa

4. Maluku Tengah
Bupati Muhamat Marasabessy

5. Halmahera Selatan
Bupati Rusihan Jafar

6. Halmahera Utara
Bupati Steward Leopold Luis Soentpiet

7. Kabupaten Puncak
Bupati Peniel Waker
Wakil Bupati Saulinus Murib

8. Minahasa Utara
Bupati Melky Jakhin Pangemanan

9. Pegunungan Arfak
Bupati Ever Dowansiba

10. Kota Serang
Wali Kota Budi Rustandi
Wakil Wali Kota Nur Agis Aulia

Baca Juga: PSI Tak Kunjung Umumkan Dukungan di Pilkada Jakarta dan Jateng, Kaesang: Sabar

11. Kota Cilegon
Wali Kota Helldy Agustian
Wakil Wali Kota Alawi Mahmud

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI