1. Menyiapkan KTP (Kartu Tanda Penduduk) dan Foto Diri
2. Sudah vaksin COVID-19 Booster 1
Untuk syarat poin 2 ini masih belum tahu apakah masih diberlakukan atau sudah tidak diberlakukan lagi di upacara 17 Agustus 2024
3. Diperkenankan pakai baju adat atau pakaian nasional
Untuk syarat poin 3 ini masih belum dikonfirmasi apakah akan tetap diberlakukan atau berubah pada upacara 17 Agustus 2024
4. Tidak bawa makanan ke Istana Negara, terlebih lagi saat upacara berlangsung
5. Tidak diperkenankan bawa balita
6. Menjaga suasana tetap kondusif saat berlangsung upacara 17 Agustus
Sekian informasi tentang cara ikut upacara bendera di Istana Negara HUT RI ke-79. Jangan lupa cek secara berkala link daftar Upacara 17 Agustus di atas agar tidak ketinggalan informasinya.
Baca Juga: Bingung Buat Surat Undangan Rapat 17 Agustus? Cek Contohnya Disini