Mudah dan Banyak Promo, Tiket Final Four Proliga 2024 di Aplikasi PLN Mobile Ludes Terjual!

Jum'at, 05 Juli 2024 | 21:38 WIB
Mudah dan Banyak Promo, Tiket Final Four Proliga 2024 di Aplikasi PLN Mobile Ludes Terjual!
Booth PLN pada Gedung Olahraga Bung Tomo untuk melakukan penukaran tiket PLN Mobile Proliga 2024 dan juga pembelian berbagai merchandise exclusive tim Jakarta Electric PLN. (Dok: PLN)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

1. Mengunjungi Booth PLN
2. Tunjukkan barcode tiket yang tersedia pada aplikasi PLN Mobile atau email.
3. Setiap barcode tiket hanya berlaku untuk satu orang.
4. Barcode yang sudah digunakan tidak dapat digunakan kembali.
5. Barcode tiket akan ditukarkan dengan tiket fisik untuk masuk ke venue pertandingan.
6. Penukaran tiket hanya dapat dilakukan sesuai hari pertandingan yang tertera pada tiket.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI