Soal Ucapan Pimpinan KPK yang Singgung Ego Sektoral dalam Penanganan Korupsi, Begini Reaksi Polri

Selasa, 02 Juli 2024 | 23:55 WIB
Soal Ucapan Pimpinan KPK yang Singgung Ego Sektoral dalam Penanganan Korupsi, Begini Reaksi Polri
Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko. [Suara.com/M Yasir]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ego sektoral masih ada, masih ada. Kalau kami menangkap jaksa atau menangkap jaksa misal tiba-tiba dari pihak kejaksaan menutup pintu koordinasi supervisi, mungkin juga dengan kepolisian demikian," katanya.

"Jadi bapak ibu sekalian, ini persoalan ya, ini persoalan ketika kita bicara pemberantasan korupsi ke depan. Saya khawatir, bapak ibu sekalian dengan mekanisme seperti ini, saya terus terang ya, tidak yakin kita akan memberantas korupsi," ujarnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI