Ulang Tahun Terakhir Sebagai Ibu Kota, Heru Budi: Jakarta Tetap Akan Mempesona!

Sabtu, 22 Juni 2024 | 10:38 WIB
Ulang Tahun Terakhir Sebagai Ibu Kota, Heru Budi: Jakarta Tetap Akan Mempesona!
Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono. [[Tangkapan Layar Youtube Pemprov DKI Jakarta]]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kemudian, akan ada pula Konser Musik bertajuk 'Wonders Of Jakarta' di Ecopark Ancol, Jakarta Utara; Konser Persembahan HUT ke-497 Kota Jakarta di Pantai Carnaval Ancol; Gebyar Seni Budaya Betawi di Perkampungan Budaya Betawi, Setu Babakan; Jakarta Light Festival di Taman Fatahillah, Kota Tua Jakarta; dan Jakarta International Kite Festival di Plaza Lagoon Ancol Taman Impian.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI