Respon Sederet Akun Centang Biru Soal Pencalonan Marshel Widianto, Mendukung atau Tidak?

Hairul Alwan Suara.Com
Kamis, 20 Juni 2024 | 23:52 WIB
Respon Sederet Akun Centang Biru Soal Pencalonan Marshel Widianto, Mendukung atau Tidak?
Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad dan komika Marshel Widianto. (dok. Gerindra)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Maju terus dengan niat baikmu Bro @marshel_widianto (emoji love)," tulis @raffinagita1717 mengomentari unggahan tersebut.

"Maju terus tegak lurus untuk Indonesia Raya (emoji api) (emoji love)," timpal @ifanseventeen

"marshel (emoji love) (emoji api)!," tulis @thariqhalilintar di kolom komentar.

"wah baru tau (emoji api) (emoji love) Support bro !," kata @baimwong.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI