Terowongan bawah tanah di Rafah menjadi jalur kehidupan untuk menyelundupkan barang-barang vital ke Jalur Gaza, terutama setelah wilayah itu berada di bawah blokade Israel tahun 2007.
Namun, terlepas dari itu semua, Rafah merupakan sebuah kota yang subur. Penduduknya bermata pencaharian di sektor pertanian. Mereka banyak menanam sayur, buah, serta berniaga.
Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni