Meski demikian, Syahduddi tidak merinci jumlah barang bukti yang disita dari kediaman Rio.
Baca Juga:
Rio Reifan Kena Kasus Narkoba Sampai 5 Kali, Ini Daftar Narkoba yang Bisa Bikin Pengguna Susah Lepas!
Syahduddi menyebut, dalam perkara ini, ada tersangka lain. Namun hingga saat ini tersangka tersebut masih dalam pengejaran petugas.
“Ada, tapi DPO,” pungkasnya.