Penampilan Jadul Hotman Paris Pakai Cincin Berlian Segede Gaban Tuai Sorotan, Netizen Bandingkan dengan Sekarang

Galih Priatmojo Suara.Com
Minggu, 21 April 2024 | 18:04 WIB
Penampilan Jadul Hotman Paris Pakai Cincin Berlian Segede Gaban Tuai Sorotan, Netizen Bandingkan dengan Sekarang
Foto jadul Hotman Paris yang mengenakan cincin berlian segede gaban. [arsip_indonesia/Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Foto itu diketahui ketika Hotman Paris menjadi pengacara untuk Schapelle Corby, warga negara Australia yang dipenjara di Bali karena penyelundupan narkoba.

Unggahan itupun menuai beragam komentar netizen.

"Cincinnya belum full," kata ridzki.

"Hotman Paris waktu masih ngekost di Ciledug," kata riki.

"Hotman Paris sebelum menggunakan infinity stones di jarinya," kata prabowo.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI