8. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI atau negara lain sesuai ketentuan instansi.
9. Persyaratan lain yang ditetapkan oleh Pejabat Pembina Kepegawaian.
Dokumen Pendaftaran CPNS 2024
Belum ada panduan resmi mengenai dokumen yang diperlukan. Namun, mengacu pada panduan rekrutmen CPNS 2023 dalam buku Panduan Pendaftaran CPNS 2023, kemungkinan dokumen yang dibutuhkan meliputi:
- Kartu Keluarga (KK)
- Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau surat keterangan dari Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil
- Ijazah
- Transkrip nilai
- Foto
Baca Juga: Serba-Serbi Pemindahan ASN ke IKN Mulai September 2024, Ini Rusun, Fasilitas hingga Skemanya
- Swafoto