Tahun Terakhir Jadi Capres dan Wapres, Jokowi dan Ma'ruf Amin Laksanakan Salat Idul Fitri di Masjid Istiqlal

Selasa, 09 April 2024 | 15:42 WIB
Tahun Terakhir Jadi Capres dan Wapres, Jokowi dan Ma'ruf Amin Laksanakan Salat Idul Fitri di Masjid Istiqlal
Masjid Istiqlal. [Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kemudian, Imam Salat Id, yakni Al Hafidz H Ahmad Husni Ismail dan cadangan Imam Al Hafidz H Martomk Malaing.

Baca juga: Sunnah Sarapan Sebelum Salat Idul Fitri, Kapan Lagi Makan Pagi Dapat Pahala

Sedangkan, Qadarasmadi Rasyid dan H Ahmad Achwani akan bertindak sebagai Bilal alias Muadzin.

Penyelenggaraan Idulfitri di Masjid Istiqlal akan dibuka untuk umum dengan melaksanakan protokol kenegaraan pengamanan karena banyaknya tokoh penting yang hadir.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI