Nirina Zubir berganti haluan atas permintaan ayahnya yang menginginkan ia berkuliah dengan sesuai bidang pekerjaaan pada umumnya.
Setelah lulus kuliah manajemen, Nirina mulai menapaki karier menjadi penyiar radio dan VJ MTV dengan sampai akhirnya sukses menjadi artis film.
3. Artis yang melejit karena film Heart
Melalui film" 30 Hari Mencari Cinta", Nirina Zubir bahkan mendapatkan penghargaan sebagai Most Favourite Actress MTV Indonesia Movie Awards tahun 2004.
Namanya kian melejit setelah ia mendapatkan peran dalam film "Heart" pada tahun 2006.
Film itu mengantarkannya mendapatkan penghargaan Festival Film Indonesia tahun 2007 sebagai Pemeran Utama Wanita Terbaik.
Penghargaan Pemeran Utama Wanita Terpuji Film Bioskop Festival Film Indonesia pada tahun yang sama.
Penghargaan lain yang pernah didapuk Nirina Zubir adalah piala penghargaan tahun 2018 dengan kategori Pemeran Utama Wanita Terpuji Film Bioskop Festival Film Bandung dan Pemeran Utama Wanita Terfavorit Indonesian Movie Actors Awards.
Ia juga pernah mendapatkan penghargaan Pemeran Utama Wanita Terbaik Indonesia Movie Actors Awards tahun 2019.

4. Berdarah Minang Kabau