15. Pemilik brand kosmetik Saint By Sandra
Itulah sederat bisnis yang dijalankan Sandra Dewi. Setelah tak lagi aktif di dunia seni peran Sandra Dewi ternyata masih punya banyak kesibukan dan penghasilan.
Tak heran ia bertambah kaya raya selain jadi istri seorang pengusaha.