Seluruh penumpang kereta api yang berjumlah 317 orang dalam kondisi selamat. Tim KAI bersama kewilayahan melakukan evakuasi badan truk yang berada di rel agar jalur segera dapat dilalui.
"Tim KAI juga telah mengirimkan lokomotif penolong menuju lokasi untuk proses evakuasi," katanya.