Setelah merantau ke Papua, ia pun sukses mengembangkan bisnisnya di bidang tambang emas.
Sesuai dengan bidang yang digeluti, Jacky Noya tak lepas dari gemerlap emas yang melingkar di tubuhnya.
Salah satunya yakni jam tangan berlapis emas yang harganya mencapai Rp5 miliar yang dikenakannya.
Dari situlah ia kemudian dikenal sebagai si raja emas.
Tak hanya jam tangan, Jacky Noya juga kerap mengenakan beragam perhiasan berlapis emas diantaranya cincin dan kalung yang masing-masing berlapis emas seberat 10 kg.