Punya Tubuh Tegap dan Atletis, AHY Ternyata Rutin Lakoni Olahraga Berat Lari Sambil Tenteng Rompi Seberat 10 Kg

Galih Priatmojo Suara.Com
Kamis, 22 Februari 2024 | 17:17 WIB
Punya Tubuh Tegap dan Atletis, AHY Ternyata Rutin Lakoni Olahraga Berat Lari Sambil Tenteng Rompi Seberat 10 Kg
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono bersiap menandatangani berita acara pelantikannya sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN)di Istana Negara, Jakarta, Rabu (21/2/2024). [ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ia mengaku rutin berolahraga untuk mendukung kegiatannya di politik yang padat dan membutuhkan stamina nan prima.

"Saya senang berolahraga untuk jaga kebugaran karena politik ini kan sangat padat. Pagi siang malam harus selalu fit apalagi harus keliling nusantara," bebernya.  

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI