Beda Ekspresi Jokowi Saat Merespon Hasil Quick Count Dibanding Ketika Ditanya Rencana Bertemu Megawati Soekarnoputri

Galih Priatmojo Suara.Com
Kamis, 15 Februari 2024 | 14:03 WIB
Beda Ekspresi Jokowi Saat Merespon Hasil Quick Count Dibanding Ketika Ditanya Rencana Bertemu Megawati Soekarnoputri
Kolase beda raut wajah Presiden Jokowi ketika merespon quick count dibanding ketika ditanya rencana bertemu Megawati Soekarnoputri. [KompasTV/YouTube]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Silaturahmi itu baik dengan semua tokoh bangsa ini sangat baik," jawabnya singkat. 

Diketahui sebelumnya, pengamat militer dan pertahanan Connie Rahakundini Bakrie mengungkap bahwa Jokowi sempat meminta Sri Sultan HB X untuk menjadi fasilitator pertemuannya dengan Megawati Soekarnoputri

Kabar itu di tempat terpisah pun dibenarkan Gubernur DIY tersebut. 

Meski begitu, Sri Sultan HB X menegaskan bahwa dirinya pasif dan menunggu inisiatif dari Jokowi. 

Bila diperlukan ia siap untuk memfasilitasi pertemuan dengan Megawati Soekarnoputri.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI