"Ini akun asli Komeng?" tanya Ragil.
"lawakin bangggg," kata Adi.
Sosok Komeng sendiri sebelumnya sempat trending di Twitter lantaran fotonya di surat suara yang dianggap nyeleneh.
Berbeda dari para pesaingnya, sesuai profesinya Komeng menampilkan foto diri yang lawak banget dengan mimik wajah seperti orang terkejut.
Banyak diantara netizen yang memprediksi bahwa Komeng bakal memenangkan kontestasi Pemilu 2024 dengan gayanya yang unik tersebut.