Nostalgia Mengingat Pemilu Pertama Era Reformasi, Begini Nasib Para Capres dan Cawapresnya Setelah 20 Tahun

Galih Priatmojo Suara.Com
Selasa, 13 Februari 2024 | 19:40 WIB
Nostalgia Mengingat Pemilu Pertama Era Reformasi, Begini Nasib Para Capres dan Cawapresnya Setelah 20 Tahun
Kertas suara pemilu 2004. Pemilu pertama di era reformasi yang diikuti lebih dari dua paslon capres dan cawapres. Begini nasib para kontestannya sekarang. [infobengkulu_/Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mantan dewan pertimbangan Partai NasDem ini terbaru diketahui menjadi salah satu pendukung paslon Ganjar-Mahfud MD di Pemilu 2024. 

Ia diketahui masuk dalam struktur timses paslon nomor urut 3 tersebut.

Susilo Bambang Yudhoyono

Sosok yang memenangkan pemilu 2004 ini terkini masih aktif di dunia politik. 

Mantan Menkopolhukam era Megawati ini sekarang menjabat sebagai Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat.

Memasuki Pilpres 2024, ia turun gunung membantu memenangkan paslon Prabowo Gibran yang didukung partainya.

Jusuf Kalla

Sempat memenangkan pemilu 2004 bersama SBY, Jusuf Kalla kembali ke tampuk pemerintahan saat mendampingi Jokowi di pemilu 2014. 

Terkini, Ketua PMI Pusat tersebut menjadi salah satu pendukung paslon Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar di Pemilu 2024. 

Baca Juga: Biar Enggak Asal Coblos, Kenali Pilihanmu! Ini Cara Cek Caleg DPR, DPD, dan DPRD Pemilu 2024

Hamzah Haz

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI