Mufidah Kalla Ultah ke-81, JK Mendadak Curcol: Sering Dimarahi tapi Tak Pernah Dikunci Istri

Senin, 12 Februari 2024 | 12:32 WIB
Mufidah Kalla Ultah ke-81, JK Mendadak Curcol: Sering Dimarahi tapi Tak Pernah Dikunci Istri
Mufidah Kalla Ultah ke-81, JK Mendadak Curcol: Sering Dimarahi tapi Tak Pernah Dikunci Istri. (Suara.com/Rakha)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pantauan Suara.com, Anies beserta istrinya Fery Farhati terpantau tiba sekitar pukul 09.30 WIB. Anies tampak hadir mengenakan kemeja batik coklat. Setelah itu, Anies menyalami para hadiri yang sudah tiba lebih dulu di lokasi.

Adapun Anies mengunjungi rumah JK dalam rangka menghadiri acara milad istri JK, Mufidah Kalla yang ke-81. Anies dan Fery terlihat beberapa kali berfoto dengan para orang.

Selain Anies dan Fery, terpantau pula kehadiran Co-Captain Timnas Anies-Muhaimin, Sudirman Said.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI