Soroti Polemik Tambang Ilegal di DIY Tak Berkesudahan, Mahfud MD: Enggak Ada IUP, Buldozer!

Rabu, 07 Februari 2024 | 12:10 WIB
Soroti Polemik Tambang Ilegal di DIY Tak Berkesudahan, Mahfud MD: Enggak Ada IUP, Buldozer!
Potret Mahfud MD. (Instagram/ mohmahfudmd)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jumlah itu tersebar di seluruh DIY, dari data DPUP-ESDM DIY sendiri penambangan ilegal banyak tercatat di Kulon Progo, baik di pinggiran sungai dan di darat.

"Tetap dipantau apakah masih melaksanakan kegiatan atau tidak. Kalau 26 titik sudah disampaikan ke APH (Aparat Penegak Hukum)," ujar Kepala Bidang ESDM DPUP-ESDM DIY, Ika Kurniawati.

Penambangan masih bersolek negatif tak hanya di DIY. Bahkan di wilayah Jateng pun penambangan ilegal juga tak luput dari sorotan warga.

Klaten yang berbatasan dengan DIY pun, kerap terjadi kerusakan lingkungan akibat penambangan ilegal. Imbasnya tentu dirasakan ke masyarakat sekitar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI