"Iya alhamdulillah ya Meskipun saat diroasting tekanan darah naik, tapi abis diroasting elektabilitas langsung naik. Hihi. Menjadi bukti bahwa masyarakat suka pada pemimpin yang mau mendengarkan kritikan rakyat," tulis Kiky Saputri.
Elektabilitas AMIN Mendekati 02 karena Faktor Cak Imin, Kiky Saputri Diulti Elit PKB
Wakos Reza Gautama Suara.Com
Jum'at, 12 Januari 2024 | 14:52 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Pemerintah Target Turunkan Kemiskinan hingga Setengahnya, Data Penerima Bansos Dievaluasi
14 Maret 2025 | 19:11 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI