Kembali Diperiksa di Bareskrim Sehabis Jumatan, Kini SYL Mau Dikonfrontir Kasus Firli Bahuri

Jum'at, 12 Januari 2024 | 12:35 WIB
Kembali Diperiksa di Bareskrim Sehabis Jumatan, Kini SYL Mau Dikonfrontir Kasus Firli Bahuri
Kembali Diperiksa di Bareskrim Sehabis Jumatan, Kini SYL Mau Dikonfrontir Kasus Firli Bahuri. (ist/Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada Kamis (11/1/2024) kemarin SYL diperiksa selama hampir 13 jam di Bareskrim Polri, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Selain SYL, ada tujuh saksi lainnya yang juga diperiksa secara bersamaan. Tiga di antaranya, yakni eks Direktur Mesin dan Alat Pertanian Kementan Muhammad Hatta, eks Sekjen Kementan Kasdi Subagyono, dan Kapolrestabes Semarang Kombes Irwan Anwar. 

Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirreskrimsus) Polda Metro Jaya Kombes Ade Safri Simanjuntak menjelaskan bahwa pemeriksaan terhadap saksi ini dilakukan untuk melengkapi berkas perkara tersangka Firli.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI